Sel akan mensekresi ekstraseluler material yang akan meningkatkan ukuran sel tersebut tanpa bergantung pada jumlah sel itu sendiri
PROSES >> Induksi-Proliferasi-Differensiasi-Morfogenesis-Maturasi
Peningkatan pertumbuhan dengan cepat = Growth Spurt
Grafik
Stomodeum
Rongga mulut primitif yang disebut stomodeum terjadi pada minggu ketiga yang terlihat secara frontal aspek.
Embrio pada minggu ke-4 IUL mulai menunjukkan perkembangan otak dan pembentukan wajah dari pertumbuhan prosesus frontonasalis dengan stomodeum dan placodenya, serta perkembangan jantung.
Prosessus frontonasalis juga membesar, membantu membentuk daerah hidung.
Prosesus mandibularis menimbulkan prosesus maksilaris dan kemudian menyatu bersamaan pada simfisis mandibularis, membentuk mandibular arch inferior sampai stomodeum yang membesar.
Pertumbuhan Maksila
Maksila berkembang di dalam prosesus maksilaris yang merupakan derivat dari lengkung brankial I (lengkung mandibularis), dan tersusun secara keseluruhan oleh jaringan fibroseluler (mesenkim sampai kira-kira 6 minggu IUL).
Osifikasi intramembraneus >> Osifikasi maksila dimulai pada minggu ke-7, sedikit lebih lambat dari mandibula.
Pertumbuhan Mandibula
Tulang kartilago dari lengkung brankial pertama yaitu tulang rawan Meckel membentuk rahang bawah.
Di saat minggu ke-6 IUL, perkembangan tulang kartilago ini meluas sebagai batang hyaline cartilage, dilapisi oleh kapsul fibroseluler, dari tempat perkembangan telinga (otic capsule) hingga midline di mana mandibula berada.
Kemudian pertumbuhan dan perkembangan berlangsung ke arah anterior mencapai simfisis mandibula ke arah posterior membentuk ramus mandibula hingga terbentuk mandibula yang lengkap, sedang tulang rawan Meckel menghilang.
Pertumbuhan Lidah
Lidah berasal dari beberapa lengkung brankial.
Pada 2/3 anterior lidah berasal dari lengkung brankial I, berkembang dari dinding orofaring ventral.
Kemudian 2/3 anterior lidah dibentuk dari tonjolan lingual yang berasal dari lengkung brankial I.
Sedangkan 1/3 posterior lidah berasal dari lengkung brankial II, III dan IV yang dibentuk oleh hypobrachial eminence.
Pertumbuhan Palatum
Rongga mulut primitif yang disebut stomodeum terjadi pada minggu ketiga yang terlihat secara frontal aspek.
Embrio pada minggu ke-4 IUL mulai menunjukkan perkembangan otak dan pembentukan wajah dari pertumbuhan prosesus frontonasalis dengan stomodeum dan placodenya, serta perkembangan jantung.
Pertumbuhan Gigi
Perkembangan gigi telah dimulai pada minggu ke-6 IUL yang dirangsang oleh sel cranial neural crest (ektomesenkim) yang berasal dari neuroektodermal
Referensi
Hand AR, Frank ME. Fundamentals of Oral Histology and Physiology. USA: Wiley Blackwell; 2014.
Fehrenbach MJ, Popowics T. Illustrated Dental Embryology, Histology, and Anatomy. 4th ed. Missouri: Elsevier Saunders; 2016.
Nanci A. Ten Cate’s Oral Histology. 9th ed. Missouri: Elsevier; 2018.
Chiego DJ. Essentials of Histology and Embryology: A Clinical Approach. 5th ed. Missouri: Elsevier; 2019.
Prasad H, Anuthama K. Atlas of Oral Histology. 2nd ed. New Delhi: Elsevier; 2019.
Cobourne MT, DiBiase AT. Handbook of Orthodontics. Mosby Elsevier; 2010.