Terdapat komponen seluler yang bertugas sebagai fungsi pertahanan tubuh terhadap bakteri-bakteri penyebab penyakit periodontal.
Junctional epithelium melekat kuat pada gigi → membentuk penghalang epitel terhadap bakteri plak → memungkinkan akses GCF, sel-sel inflamasi, dan komponen pertahanan host imunologi ke margin gingiva → berkontribusi pada keseimbangan inang-parasit dan perbaikan jaringan yang rusak dengan cepat.
Periodisitas Sirkadian
Hormon Seks
Stimulasi Mekanis
Merokok
Terapi Periodontal
Obat dalam Cairan Sulkus Gingiva
Cairan gingiva diyakini melakukan hal berikut: